Tenun Ikat Motif Sabu NTT Dl007
Kain tenun sarung dengan dasar berwarna hitam, dihiasi dengan motif bunga berwarna kuning. Kain sarung ini berasal dari daerah Sabu, Kupang. Sangat tepat digunakan sebagai sarung atau penghangat di daerah dingin atau musim penghujan, ataupun sebagai bahan kain.
Ukuran
lebar 62 cm dan panjang 170 cm